Aire Seri 156E merupakan yang cocok untuk sungai sempit dan berbat. Hal ini karena ujung depan yang lancip.
Spesifikasi
- Panjang: 460 cm
- Kapasitas Beban: 850 kg
- Lebar: 220 cm
- Berat: 72 kg
- Diameter Tabung: 55 cm
- Air Chambers: 8
- Bow/Stern Rise: 36 cm
- Base Fabric: 1670
- Waterline: 277 cm
- Material Weight Oz/Yd: 37/43
- Thwarts: Up to 4
Tidak ada komentar:
Posting Komentar